×

 
Herbarium%20Bogoriense


Tempat koleksi tumbuhan pertama yang ada di Indonesia. Tempat tersebut dijadikan sebagai sarana untuk mengkoleksi dan meneliti berbagai jenis tumbuhan yang ada di tanah air.

Wisata%20Pendidikan

RUTE & LOKASI

Akses Menuju Lokasi : Dari Stasiun Kota Bogor: Naik angkot 02, turun di depan gereja Zebooth. Dari Terminal Baranangsiang Bogor: Naik angkot 03, turun di depan gereja Zebooth.

Herbarium Bogoriense

ATRAKSI & ACTIVITY

Herbarium dikenal sebagai “Ruang Tumbuhan”. Di tempat tersebut terdapat berbagai jenis tumbuhan yang memang dijadikan sebagai koleksi. Kumpulan ratusan bahkan ribuan jenis tumbuhan digunakan sebagai materi penelitian ilmu botani, untuk mendukung perkembangan ilmu biologi. Herbarium Bogoriense, atau yang lebih dikenal dengan herbarium bogor merupakan tempat koleksi tumbuhan pertama yang ada di Indonesia. Tempat tersebut dijadikan sebagai sarana untuk mengkoleksi dan meneliti berbagai jenis tumbuhan yang ada di tanah air. Kurang lebih sebanyak terdapat 2 juta koleksi tumbuhan (koleksi kering dan basah) ada di tempat tersebut. Dalam naungan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI), Herbarium bogor kini telah mengalami berbagai perubahan di berbagai bidang.

Contact Info

Opening Hour

-

Remark

Phone

, ,

Amenitas

Informasi Tambahan

Nama Pengelola : LIPI, Museum Nasional Sejarah Alam Indonesia

Galeri Photo

Survey Kepuasan
Terhadap Tempat Wisata




Bogor on Instagram

Keanekaragaman Kota Bogor Dalam Media Sosial.

Follow Bogor @Instagram
Statistic Kunjungan Website Destinasi Wisata Kota Bogor

0

Hari Ini

0

Kemarin

0

7 Hari

0

1 Bulan